Resep Tempe Balado Manis -->

Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan

Indeks Berita

Tag Terpopuler

Resep Tempe Balado Manis

Monday, December 5, 2016 | December 05, 2016 WIB | 0 Views Last Updated 2025-03-11T15:46:15Z

Saat sahur tentu butuh menu yang menggugah selera dan juga mudah dimasak.  Coba satu menu sahur yang mudah sekali dimasak dan tak butuh waktu lama.

Bahan :
  • 7 butir bawang merah
  • 5 siung bawang putih
  • 1 potong tempe ukuran sedang
  • 1 cabai merah besar
  • 2 sdm kecap
  • 1/2 sdt garam

Cara Membuat :
  1. Potong tempe kotak-kotak atau sesuai selera.
  2. Goreng tempe sampai kecoklatan dan tiriskan.
  3. Haluskan semua bumbu.
  4. Tumis bumbu halus kecuali kecap dan masukkan tempe.
  5. Tambahkan kecap dan aduk rata.
  6. Masak sampai baunya harum dan angkat.

Sajikan menu ini bersama nasi putih hangat untuk menambah selera saat sedang santap sahur.                    Selamat mencoba.


×
Berita Terbaru Update
close